Senin, 09 Januari 2017

Cara Downgrade MIUI 8 ke MIUI 7 Dengan Mudah



Cara Downgrade MIUI 8 ke MIUI 7 Dengan Mudah – Baru-baru ini MIUI sebagai User Interface andalan smartphone besutan Xiaomi kembali mendapatkan update. Versi paling akhir ini diberi sandi MIUI 8, banyak pengembangan pada MIUI 8 initerutama pada segi desain tampilan, tambahan beberapa fitur dan keamanan. Namun, hal ini tidak serta merta MIUI 8 lolos dari yang namanya bag big bug alias kelemahan. 
Pengguna MIUI 8 sekarang menghadapi masalah seperti pada  Playstore, dan masalah layanan Google. Selain itu untuk user Xiaomi di Indonesia akan sangat merasa kecewa setelah update smartphone nyake MIUI 8. Pasalnya MIUI 8 tidak support jaringan 4G LTE pada beberapa tipe smartphone xiaomi walaupun spesifikasinya sudah support 4G LTE. Hal ini dikarenakan belum lulusnya Xiaomi dari uji TKDN pemerintah Indonesia. Dan jalan satu-satunya agar support 4G  lagi adalah downgrade ke MIUI 7. 
Nah sobat kali ini untuk caranya bisa langsung saja saya bagikan kepada sobat semuanya. inilah Cara Downgrade MIUI 8 ke MIUI 7 Dengan Mudah. Cekidott..

1.       Download MIUI 7 ROM Stable dari website resmi xiaomi.
2.    Ubah nama file ROM yang sudah di download menjadi Update.zip
3.      Pindahkan file Update.zip kedirektori root ponselagan.
4.      Buka Update App. Tekantiga kali titik yang ada di sisi kanan atas.
5.      Pilih Choose update package
6.      Tunggu prosesnya sampai selesai.
7.  Setelah prosesnya selesai, jangan lupa untuk menghapus semua memori cache.

Setelah melalui beberapa langkah diatas, ponsel agan akan kembali ke MIUI 7. Agan bias menikmati kembali MIUI 7 dan bias menggunakan jaringan 4G LTE yang sebelumnya dibanned di MIUI 8. Jika agan ingin menggunakan MIUI 8 kembali, agan tinggal lakukan langkah diatas hanya saja yang agan download adalah MIUI 8 Global Developer ROM yang mungkin beberapa bug sudah dibenahi oleh pihak developer. Seperti itulah Cara Downgrade MIUI 8 ke MIUI 7 Dengan Mudah, semoga artikel ini bermanfaat dan selamat bereksperimen gan. Do With Your Own Risk!!!

Artikel Terkait


EmoticonEmoticon